Kategori
Telekomunikasi

Kapasitas Kanal

Macam-macam kanal dibedakan menjadi beberapa bagian

Kapasitas Kanal per simbol

Kapasitas kanal per simbol dari sebuah kanal DMC didefinisikan oleh

dimana pengambilan nilai maksimum ini dilakukan di antara semua peluang input yang mungkin bagi , Perhatikan bahwa kapasitas kanal , merupakan fungsi dari peluang transisi kanal semata.

Kapasitas Kanal per Detik C

Jika sejumlah r simbol ditransmisikan dalam setiap detik, maka laju transmisi informasi maksimum per detik adalah , Besaran ini adalah kapasitas kanal per detik dan dilambangkan dengan C dan didefinisikan oleh

Kapasitas Kanal-kanal Khusus

a. Kanal Tanpa Rugi-rugi
Untuk sebuah kanal tanpa rugi-rugi, , maka

Sehingga, informasi bersama (informasi yang berpindah) adalah sama dengan entropi input (sumber), dan karenanya tidak ada informasi yang hilang selama transmisi. Dengan demikian, kapasitas kanal per simbol adalah

di mana m adalah banyaknya simbol di dalam abjad sumber X
b. Kanal Deterministik
Untuk kanal deterministik, untuk semua peluang input , dan

Sehingga, perpindahan informasi adalah sama dengan entropi dengan entropi input. Kapasitas kanal per simbol adalah

di mana adalah banyaknya simbol di dalam abjad Y
c. Kanal Tanpa Derau
Karena sebuah kanal tanpa derau adalah kanal tanpa rugi-rugi yang sekaligus juga deterministik, kita dapat menuliskan

dan kapasitas kanal per simbol adalah

d. kanal Biner Simetris
Untuk kanal BSC, informasi dapat dituliskan pada persamaan berikut

dan kapasitas kanal per simbol adalah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *