Kategori
IoT

Praktek Motor Servo

Motor servo adalah perangkat elektromekanis yang dirancang menggunakan sistem kontrol jenis loop tertutup (servo) sebagai penggerak dalam sebuah rangkaian yang menghasilkan torsi dan kecepatan berdasarkan arus listrik dan tegangan yang diberikan. Motor servo bekerja dengan memutar gear dengan derajat tertentu sesuai dengan keinginan. Cara kerja motor servo bergantung lebar pada sinyal modulasi yang memakai sistem […]